CILACAP, JAWA TENGAH – MAJALAHSUKSES.COM. Gedung bersejarah eks Pabrik Pemintalan Cilacap yang beralamat di Jalan Kyai Kendil Wesi No.1 Tambakreja, Cilacap Selatan – Cilacap , pada Sabtu (9/6) lalu kembali ramai. Rupanya, kembali digelar Peken Tjilatjapan yang bertajuk Pantjak Tiga oleh Cilacap Kreatif.