GenPro adalah komunitas bisnis yg menghimpun dan mensinergikan segenap potensi yg ada pada pengusaha muslim yg memiliki komitmen utk menjadikan bisnis sebagai ladang ibadah, dakwah dan jihad iqtishodi, sehingga bisnis tdk lagi ditempatkan semata-mata hanya utk tujuan dan kepentingan bisnis/money oriented.